Transcript for:
Kuliah tentang Nissan Fair Lady Z Nismo

Halo semuanya Selamat datang di channel Fitra Heri selamat datang lagi di Evans motor Seperti yang anda tahu Evans motor ini punya sejumlah mobil-mobil eksotis yang mungkin idaman bagi banyak orang termasuk saya tapi mobil di sebelah ini mungkin bukan yang paling mahal harganya mirip-mirip grmn Yaris bukan yang paling bertenaga bukan yang paling eksotis tapi ini adalah yang memiliki Heritage salah satu yang paling kuat di sini karena ini adalah Nissan fair ladyadies Z di mana leluhurnya merupakan legenda JDM dan mobil ini tidak dijual oleh Nissan di Indonesia enggak ngerti kenapa tapi Evans motor berhasil memasukkan bukan hanya satu tapi ada dua ini dan ini yang warna hitam dan bukan Nissan Fair Lady Z biasa Karena ini adalah Nissan Fair Lady Z nismo [Musik] [Musik] [Musik] disebut Fair Lady Z karena mobil ini langsung didatangkan dari Jepang Kalau di luar Jepang namanya Nissan Z tapi saya senang ya ada fair lady Fair Lady itu e akrab banget dengan telinga para pecinta otomotif di Indonesia yang tahu mobil ini e dari mulai 300 ZX itu juga pernah ada di sini 350Z yang dilanjutkan dengan 370z Nah sekarang ini generasi ketujuhnya Nissan Z saja atau yang masuk ini adalah Nissan Fair Lady z dan pertama kali Fair Lady itu sudah ada dari tahun 1970 artinya sudah lebih dari 50 tahun mobil ini melegenda dan mobil ini disukai karena bentuknya sport dengan Bonet yang panjang kupe dua pintu tapi dengan harga yang masih relatif affordable dibandingkan GTR misalnya dan dia memiliki performa yang bagus dan dia memiliki konfigurasi penggerak belakang sehingga bisa dipakai buat drifting bisa dipakai untuk bersenang-senang serta dinilai reliable mobil ini makanya generasi keet7 ini masih berlanjut walaupun Z itu sudah 50 tahun Anda bisa lihat bentuk bodinya radikal perubahannya 350 Z seperti ini dan 370z seperti ini walaupun berbeda generasi tapi bentuknya masih mirip Sedangkan ini e dengan kode body ini rz34 ini berbeda total dibandingkan sebelumnya lebih mengotak tapi di bagian sininya masih terasa Z bagian kupe di bawah sininya masih terasa Z apalagi ada emblem Z di sini kemudian bagian belakangnya kembali mengot jadi dia engak bulat-bulat seperti sebelumnya tapi dia banyak patahan garis-garis mengotak tapi saya waktu lihat di video lihat di majalah Oke agak agak agak agak aneh kayaknya bentuknya tapi begitu ngelihat langsung wow keren sekali mobil ini apalagi dengan warna abu-abu yang abu-abu seperti ini kan lagi digandrungi ya dan ditambah lagi denganismo mungkin ada aksen warna merah di sekujur body yang bikin mobil ini Jadi terlihat lebih kontras sekaligus elegan sporty juga mungkin satu yang karena ini mobil standar ya satu yang mungkin bisa ditingkatkan kekerenannya adalah kalau misalnya bannya mungkin diperbesar lagi dan dipendekin sedikit gitu ya bakal keren banget tapi ini juga velegnya spesial untuk trim yang Z Nah sekarang kita akan lihat apa saja bedanya ferrred Z nismo ini dibandingkan yang biasa kup mesinnya gak terlalu berat ya walaupun besar sekali tapi juga enggak seenteng carbon fiber karena dia bukan dari carbon fiber huh mesinnya 3000 cc V6 Twin Turbo yang dalam keadaan standar itu menghasilkan tenaga 405 PS dan 475 nm tapi nismo meracik ulang mesin ini waste gate-nya didesain ulang timing pembakarannya diset ulang kemudian oil cooling pendinginan oli dan pendinginan mesin memakai sistem yang terinspirasi dari Nissan GTR nismo hasilnya tenaganya dari 45 PS naik menjadi 426 PS dan torsinya dari 470 5 nm naik menjadi 521 nm yang disalurkan ke roda belakang lewat satu pilihan transmisi saja Jadi kalau misalnya Z yang biasa itu ada dua pilihan transmisi ada 6 speed manual dan ada otomatis 9 speed nah yang ini hanya otomatis 9 speed By the way otomatis 9 speed-nya itu diambil dari Mercedes Benz jadi sama dengan transmisi 9G tronicnya Mercedes Benz tapi untuk versi nismo di didesain ulang dan diprogram ulang terutama di bagian koplingnya sehingga perpindahan gigi itu menjadi lebih cepat terutama pada saat downshift karena Nissan tahu pada saat mobil ini dibawa ke trk downshift itu memegang peranan penting ketika kita mau masuk tikungan pada saat mengerem Kenapa tidak ada yang manual untuk versi nismonya Kenapa hanya ada yang matic karena yang matic ini memiliki performa lebih cepat ketika berakselerasi perpindahan giginya lebih cepat dan karena dia 9 speed jadi lebih rapat-rapat semuanya dibandingkan e 6 speed manual sehingga dipilihlah hanya transmisi otomatis eh kami belum menemukan figur berapa akselerasinya dari Nissan verl Z nismo ini tapi kalau yang Fair Lady Z biasa yang 405 PS dan 475 nm 0 sampai 100 km/j itu tuntas dalam 4 2 detik yang matic sedang kan yang manualnya 4,5 detik untuk 402 m-nya yang manual itu 12,8 detik sedangkan yang matic itu bisa 12,3 detik artinya dengan penambahan tenaga dan torsi bisa jadi mobil ini sekarang sudah mungkin di bawah 4 sedikit mungkin 0100 bisa di 3,9 atau 4,0 yang mana itu sangat impresif untuk sebuah mobil berpenggerak belakang dan mungkin kalau di bawah Dr 402 m bisa di 11 detikan mungkin 11,9 atau 12,0 nah Walaupun dia hanya tersedia dalam varian otomatis tapi ya memang itu adalah varian yang terkencang karena maticnya memindahkan gigi secara cepat Kemudian dari segi eksterior Anda bisa lihat ada emblem nismo di di sini kemudian ada front lips-nya nismo di sini velegnya khusus 19 inci bahkan khusus untuk nismo ini bannya juga ban yang lebih mencengkeram Dia memakai Dunlop SP sport Max dengan ukuran 25540 R19 di depan dan di belakang itu 285 dia bahkan memakai lebar sekali di belakangnya Ini 28535 R19 ya karena dia berpengendak belakang Jadi dia butuh traksi yang besar ketika ee mobil berakselerasi penuh Kian kita ke belakang ada nismo lagi di sini banyak sekali emblem-emblem nismo kemudian ini desainnya berbeda dengan aksen merah juga knalpotnya dua kanan dan kiri Ini saya suka detail e ininya ya lampu fog lamp belakangnya keren sekali LED ada tujuh buah dan ditempatkan di Tengah seperti ini bagasi sama seperti Fa Lady biasa kita bukanya di sini apa E tuasnya tapi ngebukanya terus di sini besar sekali bukaannya dan tidak dalam ya bagasinya tapi cukup besar tapi kalau misalnya Anda meletakkan barang yang cukup tinggi visibilitas bisa terhalang ke belakang dan Kalau Anda track Day pakai mobil ini jangan letak kan barang apa-apa di belakang karena tidak ada pemisah antara ruang bagasi dengan ruang ee pengemudi Jadi kalau misal Anda ngerem itu semua barang-barang bisa menghujani anda ke depan ini spoiler belakang juga eksklusif untuk e versi nismo ini begitu juga dengan Fender kecilnya ini tapi memang yang paling membuat perbedaan di mata itu adalah aksen merahnya dan bumper depan serta bumper belakang yang lebih agresif yang juga eksklusif untuk nismo kemudian suspensinya juga berbeda antara yang nismo dan bukan yang nismo ini mendapatkan suspensi yang sudah lebih sporty untuk pengendalian yang lebih baik serta dia juga sudah memiliki LSD mechanical LSD jadi ketika dipakai eh drifting iseng-iseng gitu ya dia sudah bisa mengunci antara ban kanan dan ban kiri pintunya frameless dan dia sama seperti mobil kupe lainnya ya ketika ditutup naik ketika dibuka karena dia frameless tidak ada frame atasnya jadi kacanya akan naik dan turun Sendiri ketika kita buka tutup pintu oke wah ini bangkunya juga eksklusif untuk nismo ini recaro dan dia mekanikal memang dia tidak bisa elektrik karena ya buat apa mobil yang sporty menambah-nambahin berat dengan sistem power seat ya Nah ini kita bisa atur naik turun independen depan dan belakang serta untuk reiningnya dia juga model putar ini mungkin gak terlalu praktis tapi minimal lebih presisi untuk menentukan e posisi yang pas buat Anda posisi duduknya rendah mirip Roadster lah nya kemudian eh setir bisa diatur tilt dan teleskopik nah Cuma bedanya kalau di 350Z dan kayaknya di 370z juga ketika Anda naik turunkan setir ini instrumen juga ikut naik dan turun kalau ini enggak instrumennya tetap di tempatnya tapi instrumennya ini sudah W spesial juga untuk nismo Nah kita nanti kita akan Nyalakan nah ini untuk menyalakan mesin ada tombol Start stop engine button dan ada mode berkendara ini juga warna merah ini juga bentuk seperti ini warna seperti ini ini eksklusif hanya untuk nismo sekarang kita Nyalakan Wah Oke sama seperti instrumen mobil modern lainnya dia banyak sekali yang bisa di e lihat informasinya tapi desainnya ini juga eksklusif untuk nismo advance driver di display-nya ini benar-benar beda dari verl Z biasa dia untuk nismo dengan aksen warna merah di sini dan yang saya suka Sebenarnya bukan instrumen digitalnya tapi ada tiga gages ada untuk voltase aki ada untuk tekanan Turbo dan ada untuk turbo speed jadi ada RPM untuk turbonya jadi kita tahu kapan turbonya itu berputar kalau saya gas gini tuh turbonya berputar Jadi kita tahu turbonya itu berputar berapa p.000 RPM ini bahkan mungkin berapa ratus Rib RPM ya karena dikali 10.000 RPM jadi kalau di sini ak10 tuh harnya udah 100.000 RPM enggak ada sih di mobil lain ada turbo speed cuman di sini ada dan itu juga Masih ditambah dengan gadges gadis lain atau instrumen lain yang ada di layar digitalnya dan layar digital ya dia bisa banyak hal yang bisa ditampilkan di sini kita bisa diolling sesuai dengan keinginan n ini yang sport kalau yang normal Oh normal ada dua instrumen e model bulat gitu ya terus ada juga yang enhance enhance ini bentuknya Oh dia lebih futuristis lebih ke arah futuristis enhance ini kayaknya yang keren yang sport ya kemudian ada driver assistance ini juga bisa diatur dari sini karena dia sudah memiliki fitur Radar dia sudah ada ada aptive Cruise control ada blind spot monitoring ada rear Cross traffic alert ada Land assist Jadi cukup lengkat Tapi kayaknya dia belum bisa nyetir sendiri di tol baru sebatas adaptive Cruise control belum nyetir sendiri enggak masalah karena mobil seperti ini justru kita butuh nyetir sendiri dan bicara nyetir posisi duduknya ergonomis Ya seperti saya tadi bilang rendah dan eh mirip seperti Roadster AC Ini saya suka sekali AC juga masih tiga tombol fisik seperti ini jadi sangat mudah untuk mengoperasikannya enggak dimasukkan ke layar dan sebenarnya ini juga simpel ya Enggak banyak tombol-tombol yang aneh-aneh wow rem tangan masih mekanikal ah seru sekali artinya Nissan juga pengen mobil ini mungkin masih bisa drifting atau atau eh e bersenang-senang gitu ya dengan tarik RAM tangan E u-turn atau JT untuk transmisinya ini e menurut saya enggak terlalu sporty ya Jadi agak sporty itu kan mestinya sporti tuas gitu ya tapi ini ini ini enggak enggak seperti tuas mobil sport ya it's ok lah kita cuman pakai sekali Habis itu dia akan berpindah secara otomatis e kita bisa juga e memindahkan secara manual tapi ketika manual kita pindahkan dari sini pedle shift ini pedal shiftnya juga besar Nah untuk di verled Z nismo ini juga sudah dilengkapi dengan launch control makanya kenapa Yang kalau yang versi manual itu enggak ada e e launch control kalau yang matic ini ada launch control makanya akselerasinya bisa lebih cepat satu yang agak membingungkan di mobil ini adalah tulisan di multimedianya di tombol-tombol shortcut ini tulisannya pakai bahasa Jepang semua tulisan kanji semua untungnya yang di dalamnya ini ada option bahasa Inggris jadi kita bisa mengoperasikan Entertainment systemnya Ini dengan mudah karena sudah bahasa Inggris Nah kalau yang untuk tombol-tombol ini mungkin ya sekali aja anda pakai Google Translate Tahulah kira-kira ini apa kalau home nih ada gambarnya home tapi yang lain juga Anda bisa lihat sekali anda tahu sekali Anda hafal udah beres semuanya setelah itu belakang tidak ada lagi tempat untuk penumpang good emang ini mobil untuk dua orang tapi ada strat belakang tuh di sini nih ada ada besi yang menghubungkan kanan dan kiri dan ini pasti juga mestinya menambah rigiditas body setirnya juga paduan antara kulit dan alcantara dengan Ada Red centering di sini jadi kita ya kayak kayak di mobil balap lah ada untuk centeringnya jadi kita tahu di mana lurusnya tuas ini tidak ada yang istimewa tuas sennya dan tuas wipernya e sama-sama biasa sekali di kanan cuman ada tombol mematikan kontrol stabilitas Nah di sini ah lacinya kecil ruang penyimpanan di pintu juga kecil yang agak lumayan eh bentar di sini bisa enggak ya Ah enggak kecil juga jadi enggak ada ruang penyimpanan yang e memadai di sini semuanya terbatas ada di belakang nih di sini tapi Ya gampang terlempar ya Maksudnya kita enggak bisa barang yang terlalu besar juga tapi ya memang mobil ini bukan untuk kepraktisan apalagi ini yang versi nismonnya huh keren sekali ini mobil ya Di dalamnya itu juga rapi dan menyenangkan sama tiga ya Ini tiga gages ini yang bikin ada ada nuansa old style-nya Gitu ada ada nuansa mobil modifikasinya tapi ini sudah Build in semuanya very very nice Sekarang kita akan dengar gimana suaranya ketika digas drive mode-nya saya akan masukkan ke sport plus mesinnya V6 tapi Turbo kita begas Dia ada soft limiter di 5000 ada suara 6 silindernya tapi knalpotnya benar-benar e knalpot yang tidak Bising sama sekali ya rasanya kalau misalnya anda beli mobil ini mungkin ganti knalpot sport yang merdu suaranya akan lebih mengeluarkan karakter dari mesin VNnya kalau dikenal standar ada deruman sedikit tapi terlalu kecil Kalau andaak ya kan biasanya aftermketnya untuk Nissan Z ini dan exhaos yang tepat akan membuat suaranya merdu mungkin tidak terlalu berisik tapi karakter v6-nya itu akan lebih terasa kalau bukan knalpot yang standar dan mungkin selama knalpotnya masih standar Anda bisa menikmati musik dari audionya karena ini audionya sudah Bow tapi overall ya overall ini mobil yang sangat menarik bentuknya tenaganya besar eksklusif karena ini adalah versi nismo dan anda tidak perlu repot membawa mobil ini tiap hari transmisinya matic ground clearance-nya juga masih memadai saya speechless dengan mobil ini kok Kepengen ya Kok Kepengen ya cuman engak ggak dulu Anda kalau mau lihat mobil ini anda bisa langsung datang ke Evans motor di Pondok Indah atau Anda bisa juga DM ke Evans motor di sini alamat Instagramnya tapi untuk sekarang Sekian dulu mungkin kalau anda yang beruntung mendapatkan mobil ini boleh dong ajak-ajak saya nyobain pengen banget nyobain rasanya mobil ini di jalan tapi untuk sekarang Sekian dulu jangan lupa Anda klik like bila menyuk video ini komentar di bawah channelitra jika Anda belum follow instagram saya @fitra.ri sampai jumpa di video selanjutnya bye bye