Transcript for:
Pengelolaan Sumber Daya Alam Berkelanjutan

Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh. Selamat datang kembali di channel Belajar Geo. Lanjutan materi Geografi Fase F kelas 11 Kurikulum Merdeka tentang posisi strategis Indonesia dan potensi sumber daya alam. Pada video kali ini kita akan membahas pengelolaan sumber daya alam berkelanjutan. Namun jangan lupa sebelumnya like, subscribe, dan juga bunyikan tanda lonceng.

Pemanfaatan sumber daya alam memiliki tujuan untuk kesejahteraan dan kemakmuran masyarakat. Namun haruslah tetap memperhatikan keberlangsungan dan kelestarian dari lingkungan alam. Karena itu pengelolaan sumber daya alam berkelanjutan kita akan membahas 4 bidang.

Yang pertama adalah kehutanan, yang kedua adalah pertanian, 3 pertambangan, 4 industri, 5 kelautan, dan yang keenam adalah pariwisata. Kita akan mengawalnya dari kehutanan. berkelanjutan. Payung hukum atau landasan hukum kehutanan berkelanjutan yang pertama adalah Undang-Undang No. 41 tahun 1999 tentang kehutanan dan Undang-Undang Dasar tahun 1945 Pasal 33-3 yang bunyinya bumi, air, dan kekayaan alam yang terkandung di dalamnya dikuasai oleh negara dan dipergunakan sebesar-besarnya untuk kemakmuran rakyat.

Karena itu kita harus mengingat anak keturunan kita atau generasi yang akan datang. Pedoman di dalam pengelolaan kehutanan berkelanjutan, yang pertama adalah integrasi dalam pembuatan kebijakan terkait bidang ekologi dan ekonomi. Yang kedua adalah penyusunan kebijakan terkait eksploitasi dan pembinaan untuk menekan jumlah produksi dari sumber daya alam biar tidak berkurang secara signifikan, maka harus dikenalikan.

Yang ketiga, dilakukan pendekatan multidisiplin. berbagai cara untuk integrasi usaha pengelolaan. Yang keempat, melakukan pengelolaan hutan berkelanjutan meliputi inventarisasi, perencanaan, implementasi, dan pengawasan. Dan yang kelima adalah kebijakan yang mengacu pada pertimbangan keberadaan sumber daya alam dan lingkungan hidup.

Yang kedua adalah pertanian berkelanjutan. Adalah pengelolaan sumber daya alam untuk produksi pangan, atau kegiatan pertanian dan kebutuhan manusia dengan tetap mempertahankan atau meningkatkan kualitas lingkungannya. Atau bisa dikatakan pertanian berkelanjutan atau sustainable agriculture adalah metode bercocok tanam yang berfokus pada keberlanjutan ekologi dan ekonomi. Bagaimana bisa muncul pertanian berkelanjutan? Lantar belakangnya adalah satu revolusi industri yang melahirkan teknologi pertanian, diawali dengan mesin pintar sehingga melipat gendakan produksi pakaian atau kain, membuat eksploitasi sumber daya alam menjadi tidak terkenali.

Yang kedua adalah penggunaan pupuk unorganik seperti korea, kemudian ada PSB, ST36, dan sebagainya. Penggunaan pesticida yang tidak ada henti-hentinya membuat berbagai jenis hama menjadi sangat kemutan. Kemudian adalah revolusi hijau.

Apakah yang dimaksud dengan revolusi hijau? Perubahan total dan fundamental di bidang pertanian dengan menggunakan teknologi dengan tujuan untuk melipat gandakan hasil pertanian. Inilah revolusi hijau sehingga membuat manusia, orang menjadi lupa tentang lingkungan yang diinginkan hanya mengejar produksi pertanian semaksimal mungkin.

Sebenarnya konseptornya adalah norma burlok dan karena penemuannya yang luar biasa itu Beliau mendapatkan kesejahteraan Nobel Pertamian. Namun dalam prakteknya yang kemudian dikembangkan di Meksiko tahun 1950 pada tanaman kandung dan juga di Filipina pada tanaman padi, membuat dampak yang luar biasa. Memang betul dampak positifnya produk pertanian menjadi meningkat tajam karena yang bekerja adalah mesin bukan manusia. Tapi perlu diketahui bahwa dampak negatif jauh lebih mengerikan. Yang pertama, kesukuran tanah.

bergantung pada pupuk anorganik atau pupuk buatan pabrik. Seperti ini kalian bisa saksikan, jika tanah tidak dipupuk maka menjadi subur dan menjadi tidak subur. Dan kecenderungannya tanpa pupuk anorganik tanah akan menjadi keras.

Yang kedua, hama akan semakin kuat karena peristiwa mutan. Karena tubuhnya akan secara alami yang menciptakan kekebalan dari obat yang terus diberikan. Kemudian ekologi menjadi terganggu.

Macam-macam pertanian berkelanjutan. Yang pertama adalah Pertanian organik adalah pertanian yang menggunakan bahan alami seperti kompos dan buku hijau tanpa menggunakan bahan kimia seperti buku, pesticida, dan sebagainya. Inilah bahan-bahan alami yang bisa dimanfaatkan untuk mendukung pertanian berkelanjutan supaya tanahnya tetap subur, hamanya tetap cepat mati dengan takaran yang pas. Yang kedua adalah pertanian Permakultur Apa yang dimaksud dengan pertanian permakultur ini? Adalah pertanian Dengan tatanan kehidupan yang lestari Terus menerus dan permanen Sejatinya Pertanian permakultur ini Adalah sama dengan pertanian organik Hanya saja Bentuk, ukuran, atau desainnya Dibuat oleh kita, oleh manusia Apakah dalam pertanian Permakultur yang sudah Mulai marak di kalangan?

Masyarakat Indonesia terutama di kota-kota besar atau bahkan sekarang sampai ke desa-desa. Perlu kalian ketahui dari sebuah keluarga di Amerika Serikat, khususnya di negara bagian Los Angeles, California. Julius Davis yang sekarang dalam mahluk dan sekarang diteruskan oleh keluarganya, hanya di pekarangan rumah yang luasnya sekitar 400 meter persegi, itu ditanami berbagai jenis sayuran, tentu semuanya adalah organik, mampu menghasilkan tanaman pangan sampai 3,5. ton pangan dalam satu tahun dan ini tentu bisa mencukupi hampir seluruhnya kebutuhan sayuran dan sebagainya setiap harinya dan setelah dijual tentu dengan harga yang berbeda dengan tanaman sayur biasa akan mendapatkan profit dalam satu tahun dalam 20.000 US Dollar atau kurang lebih sekitar 300 juta lebih bahkan penguaranya tidak lebih dari 1000 dollar begitu hebatnya pertanian di rumah tutup maka kalian bisa mencobanya di rumah sekarang ataupun telah di kemudian hari dan bisa diikuti oleh masyarakat-masyarakat Indonesia yang lain.

Yang ketiga adalah rotasi tanaman dan polikultur. Rotasi tanaman atau pergiliran tanaman yang biasa disebut crop rotation adalah strategi menanam tanaman yang bergantian di musim berikutnya. Misalnya pada suatu musim ditanami kubi-kubian, pada musim berikutnya kacang-kacangan, sayuran, buah, dan seterusnya secara berurutan dengan waktu yang berbeda. Misalnya Desember sampai Maret padi, dilanjutkan April sampai Juni bawang merah, dan seterusnya.

Namanya rotasi tanaman. Sementara polikultur atau multiple cropping adalah strategi menanam bermacam-macam tanaman pada waktu dan lahan yang sama. Ini contohnya, dalam suatu lahan ada tanaman jagung, ada tanaman kacang, dan lain sebagainya. Yang keempat agroforestry. dimanai sebagai kegiatan menanam tanaman pertanian dan pohon atau tanaman keras secara berselang-seling.

Ini contohnya dan ini gambarannya. Tujuannya tentu yang pertama untuk menjaga bahwa hutan agar tetap lestari, tetapi lahan tersebut juga bisa menghasilkan produksi pangan. Dan yang kelima adalah pengendalian hama terpadu.

Antara lain penggunaan insek atau reptil atau hewan sebagai musuh alami. dari para hama. Seperti memelihara buruh hantu, bahkan membuatkan rumah-rumahan di tengah sawah dan juga ular, dibiarkan di sawah, tidak harus digunung, kecuali membahayakan, karena itu sebagai pemburu atau penangkap memakan hama tikus.

Bisa juga tanaman sebagai penangkap hama, seperti kantong semar atau venus flytrap, yang bisa menangkap serangan. Juga menggunakan dry nasa dan mulsa. Dry nasa fungsinya untuk cepat melarutkan atau mengalirkan air.

Mulsa melindungi menjaga kelembaban tanah dan juga melindungi tanah dari hama, baik mulsa buatan, mekanik maupun mulsa vegetatif atau dari daun. Manfaat dari pertanian berkelanjutan. Satu, meningkatkan produksi dan menjamin ketahanan pangan agar tetap melimpah. Yang kedua, produksi pangan akan berkualitas tinggi bahkan dibentuk sesuai dengan seleranya. Tiga, mencegah erosi dengan sentra sering dan juga kerusakan tanah.

Yang keempat, meningkatkan pendapatan dan kualitas hidup masyarakat desa, dan yang kelima, menestarikan lingkungan alam, sumber daya, dan kerata manhayati. Suatu desa yang bisa menerapkan pertanian berkelanjutan di tata secara rapi, maka secara otomatis alamiah, masyarakat desa yang cerdas akan bisa memanfaatkan seperti wisata di pedesaan. Yang terakhir adalah pertambangan berkelanjutan.

Menurut Undang-Undang No. 4 tahun 2009, kegiatan pertambangan berkelanjutan merupakan kegiatan yang diawali dengan eksploitasi, Eksplorasi, eksploitasi, pengolahan, dan kegiatan pasca tambang. Secara keseluruhan kita ulangi, siklus sustainable meaning atau pertambangan berkelanjutan, eksplorasi, yang kedua adalah eksploitasi atau penambangan, yang ketiga pengolahan, penambangan hingga pengolahan, dan yang keempat adalah kegiatan pasca tambang yang harus dilakukan reklamasi. Kegiatan pasca tambang apa yang harus dilakukan tentu secara urut adalah sebagai berikut. Yang pertama sebelum dilakukan penanaman adalah perlu ditata dari lahan bekas pertambangan tersebut. Setelah direklamasi ditata mulai dari ketinggiannya, alurnya dan sebagainya.

Setelah itu dilanjutkan dengan penanaman cover crop atau tanaman-tanaman tipis seperti rumput dan sebagainya untuk menghindari longsor dari lahan yang berusaha jadi urut. Yang ketiga adalah menanam tanaman perintis, tanaman yang nantinya akan tumbuh besar. Dan yang keempat revegetasi atau pembalinya tanaman tinggi di kawasan tersebut. Tahapan reklamasi tambang menurut Permen ESDM nomor 26 tahun 2018 adalah sebagai berikut.

Yang pertama, revegetasi tanaman. Yaitu penanaman pembali tanaman lokal untuk memulihkan lingkungan seperti semula. Yang kedua, sinergi usaha manusia dengan alam. Contohnya adalah menanam buah-buahan di lantai bekas tambang. Buah-buahan akan memancing berbagai jenis satwa untuk bisa dimakan dan secara alamiah.

Biji dari buah-buahan tersebut akan dijatuhkan di berbagai tempat dan itu sebagai penyebaran tanaman secara alamiah. Yang ketiga, manfaatkan mikroorganisme karena akan mempercepat kulihnya reklamasi menjadi sangat subur bagi tanaman. Empat, vitoremediasi adalah teknik untuk menghilangkan polusi atau limbah dengan tanaman hijau yang menyerap CO2 atau karbon dioksida.

Di antara lain, tanaman yang paling kuat dalam menyerap karbon dioksida adalah tanaman termesi, yang kalau di Semarang disebut tanaman atau pohon munggur. Dan yang terakhir, bisa dijadikan sebagai tempat wisata, baik itu warna wisata, taman hutan rakyat, dan sebagainya. Kalian bisa membaca 10 prinsip pengelolaan pertambangan berkelanjutan.

Satu, pemeliharaan dan pelaksanaan kegiatan dengan ketatan hukum dan etika bisnis. Dua, pertimbangan yang terintegrasi antara proses perusahaan kekejaksanaan perusahaan dengan strategi pembangunan berkelanjutan. Tiga, penghormatan budaya, minat lokal dan adat istiadat. Yang keempat, pelaksanaan perbaikan berkelanjutan.

Yang kelima, pelaksanaan perbaikan berkelanjutan terhadap kinerja lingkungan. Yang keenam, berpedoman pada kaitah ilmuwan dan data yang sah. Tujuh, memberikan fasilitas dan dorongan dalam desain produk, penggunaannya, penggunaan kembali, pengolahan kembali, dan penguangan produk yang dipertanggungjawabkan. 8. Upaya perbaikan biodiversitas dan pendekatan terpadu 9. Upaya pembangunan kelembagaan ekonomi dan sosio masyarakat Dan yang ke-10, dilakukan perjanjian yang bersifat transparan dan efektif, komunikasi yang teratur, dan pemeriksaan pelaporan perusahaan Terima kasih atas segala perhatian kalian Untuk perdalam materi sumber dalam berkelanjutan pengelolaannya ini, kalian bisa memilih salah satu tugas projek demikian Jangan lupa saksikan video berikutnya masih dipengelola sumber daya berkelanjutan untuk bagian yang kedua yaitu industri, pelanggan, dan pariwisata. Terima kasih, mohon maaf atas segala kurangan.

Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.