Transcript for:
Ciri Fabel dan Kalimat Langsung

Halo assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh Dengan Luthfi jawil Qadri Hai kali ini mengenal ciri fabel dan materi kalimat langsung serta kalimat tidak langsung ke Hai kencang fabel hai hai Fabel adalah cerita tentang kehidupan binatang atau hewan yang berperilaku menyerupai manusia teks cerita fabel tidak hanya mengisahkan kehidupan binatang tetapi juga mengisahkan kehidupan manusia dengan segala karakternya fabel sering juga disebut cerita moral karena pesan yang ada di dalam cerita fabel berkaitan erat dengan moral hai hai Hai hal yang perlu diperhatikan dalam materi fabel menentukan tokoh dan watak tokoh Hai menentukan Rangkaian peristiwa menceritakan kembali isi fabel menelaah struktur dan bahasa papers Hai sahabat Hai ciri-ciri umum fabel fabel mengambil tokoh para hewan watak para hewan digambarkan ada yang baik dan ada yang buruk seperti watak manusia tokoh para hewan bisa berbicara seperti manusia cerita memiliki Rangkaian peristiwa yang menunjukkan kejadian sebab-akibat fabel menggunakan latar alam Hutan sungai kolam dan lain-lain ciri kebahasaan dalam fabel kalimat naratif atau peristiwa yang bersifat menceritakan menggunakan kalimat langsung berupa dialog para tokoh menggunakan kata sehari-hari dalam situasi tidak formal atau bahasa percakapan struktur fabel 1 orientasi bagian awal dari suatu cerita yang berisi pengenalan tokoh latar tempat dan waktu komplikasi Hai konflik atau permasalahan antara satu dengan tokoh yang lain resolusi bagian yang berisi pemecahan masalah Koda bagian terakhir fabel yang berisi perubahan yang terjadi pada tokoh cerita dan pelajaran yang dapat dipetik dari cerita tersebut Hai contoh fabel hai hai Hai contoh fabel judul tiga ikan bagian orientasi suatu ketika terdapat tiga ikan yang hidup di sebuah kolam di suatu sore beberapa nelayan melewati kolam tersebut dan melihat ikan-ikan Itu kolam ini penuh dengan ikan mereka berbicara satu sama lain dengan bergaya kita belum pernah memancing di sini sebelumnya kita harus datang lagi besok pagi dengan jaring kita dan menanggapi kami kami kemudian nelayan-nelayan tersebut pergi komplikasi ketika ikan yang paling tua mendengar ini ia gelisah Dia memanggil ikan-ikan yang lain dan berkata Apakah kamu dengar apa yang dikatakan nelayan itu kita harus meninggalkan kolam ini nelayan itu akan kembali besok dan membunuh kita semua ikan kedua setuju Kamu benar dia berkata Ayo kita harus meninggalkan kolam ini tetapi ikan yang paling mudah tertawa hahaha kamu cemas tanpa ada alasan Dia berkata kita telah tinggal di kolam ini seumur hidup kita dan tidak ada nelayan datang kesini kenapa harus orang-orang itu kembali saya tidak akan pergi kemana-mana keberuntunganku akan menyelamatkanku resolusi Hai ikan tertua meninggalkan kolam tersebut pada sore hari dengan seluruh keluarganya ikan kedua melihat nelayan datang di kejauhan pada pagi hari dan meninggalkan kolam tersebut dengan seluruh keluarganya ikan ketiga tetap menolak untuk pergi nelayan tersebut pun datang dan menangkap ikan yang tertinggal di kolam keberuntungan ikan ketiga tidak menyelamatkannya dia juga the tanggap dan dibunuh Hai ikan yang cemas dahulu dan bertindak sebelum nelayan datang dan ikan yang bertindak ketika nelayan datang berhasil selamat tetapi ikan yang mempercayakan hanya pada keberuntungan dan tidak berbuat apa-apa semuanya mati itu juga pada kehidupan Hai sahabat Hai contoh berikutnya seekor Rubah dan Seekor kucing silakan dibaca bagian perbagian Anda dapat membedakan bagian orientasi komplikasi resolusi dan koda pahami apa orientasi fahami bagian komplikasi pahami bagian resolusi dan pahami bagian Koda sehingga pada akhirnya dapat menempatkan atau memilah-milah mana bagian yang harus ditempatkan pada bagian orientasi bagian komplikasi resolusi dan koda hai hai Hai banget selanjutnya tentang kalimat langsung my god langsung adalah sebuah kalimat yang merupakan hasil kutipan langsung dari pembicaraan seseorang yang sama persis seperti apa yang dikatakannya Hai ciri-ciri kalimat langsung Hai pada kalimat langsung kalimat petikan ditandai dengan tanda petik Hai huruf pertama pada kalimat yang dipetik menggunakan huruf kapital kalimat petikan dan kalimat pengiring dipisahkan dengan tanda baca koma Hai kalimat langsung yang berupa dialog berurutan harus menggunakan tanda baca titik dua di depan kalimat langsung pengiring koma kutipan-kutipan koma tanda petik pengiring kutipan koma tanda petik pengiring koma tanda kutip kutipan dan tanda petik Hai cara membaca pada kalimat kutipan intonasinya sedikit ditekan contoh kalimat langsung silakan di simak tayangan ini sampai selesai cinta saya Hai aturan menulis kalimat langsung bagian kalimat petikan diapit oleh tanda petik dua bukan petik satu tanda petik penutup ditaruh setelah tanda baca yang mengakhiri kalimat Vatikan contoh Andi mengatakan koma tanda petik Hai aku akan pergi ke sekolah besok titik tanda petik Ini penulisan yang benar Andi mengatakan koma tanda petik Aku akan pergi ke sekolah besok Hai tanda petik kemudian titik ini contoh kalimat yang salah atau penulisan yang salah baju itu bagus koma tanda petik kata mawar ini penulisan yang benar baju itu bagus tanda petik koma kaca mawar ini penulisan yang salah hai hai Hai aturan menulis kalimat langsung kalimat pengiring harus diakhiri dengan satu tanda koma terkadang tanda titik dan satu spasi pabila bagian kalimat pengiring terletak sebelum kalimat buktikan contoh Andi bertanya koma tanda petik mau kemana kalian hari ini tanda tanya tanda petik mau kemana kalian hari ini tanda tanya tanda petik tanya Andi Ini penulisan kalimat yang benar mau kemana kalian hari ini tanda tanya tanda petik koma hanya Andi Ini penulisan yang salah Hai aturan menulis kalimat langsung lainnya adalah jika ada dua kalimat petikan huruf awal pada kalimat ketika pertama menggunakan huruf kapital sedangkan pada kalimat putihkan kedua menggunakan huruf kecil kecuali ama orang dan kata sapaan contoh Coba saja minta sama ayah koma tanda petik kata ibu Rhoma ia pasti akan memberikannya titik tanda petik Budi mengatakan koma tanda petik sepatu yang kupakai sepatu mahal koma tanda petik padahal kata Andre koma tanda petik sepatu Budi murah titik dan tanda petik Hai berikutnya kalimat tidak langsung Hai kalimat tidak langsung adalah Kalimat yang melaporkan atau memberitahukan perkataan orang lain dalam bentuk kalimat berita ciri-ciri kalimat tidak langsung adalah tidak menggunakan tanda petik intonasi membaca datar terdapat perubahan kata ganti orang Hai perubahan kata ganti tersebut adalah kata ganti orang ke-1 berubah menjadi orang ketiga saya aku menjadi dia atau ia kata ganti orang kedua berubah menjadi orang ke-1 kamu dia saya atau nama orang kata ganti orang kedua dan ke-12 Mak kami kita dan mereka kalian berubah menjadi mereka Hai kami hai hai ciri-ciri lainnya menggunakan kata penghubung atau konjungsi agar supaya tentang untuk dan bahwa bagian kutipan yang dijadikan kalimat tidak langsung berbentuk kalimat berita Hai contoh aku lo minta Dion untuk memulihkan kulit sepatu model terbaru yang baru dipasarkan itu Hai Bapak hari bertanya kepada kami tentang alasan kenapa kami tidak mengikuti belajar dari dia bertanya padaku tentang makanan kesukaan ayah dan ibu agar dapat mengambil hati mereka Andi mengatakan bahwa nanti malam dia akan tetap menghadiri acara perpisahan itu meski tidak memiliki undangan polisi lalu lintas itu memperingatkan kami supaya selalu menggunakan helm saat mengendarai motor Hadi memberitahu bahwa malam ini dia akan terlambat pulang ke rumah karena harus menyelesaikan pekerjaan yang mendesak Hai ia memohon kepada saya bahwa dia akan melakukan apapun agar dijinkan ikut serta dalam acara tahunan kelompok kami Hai demikian materi kali ini jangan lupa untuk selalu menyimak mengulang dan memahami setiap materi yang disampaikan Hai terima kasih telah Hai semoga bermanfaat walaupun minkum selama alaikum warahmatullahi wabarakatuh hai hai