Transcript for:
Memahami Ketimpangan Sosial di Indonesia

Intro Ini adalah kisah Rini dan Rina. Rini terlahir dari keluarga serba ada, sebaliknya Rina terlahir dari keluarga sederhana. Keluarga Rina tinggal di daerah pedalaman yang jauh dari jangkauan perkotaan, sedangkan keluarga Rini tinggal di daerah ibu kota yang sederhana.

terbaada kesenjangan antara mereka semakin dalam ketika mereka memasuki usia sekolah Rini dimasukkan ke dalam program pendidikan anak usia dini yang mendukung pertumbuhan kognitifnya sedangkan Rina dia hanya tinggal di rumah Rini sekolah hingga lulus SMA lalu melanjutkan ke perguruan tinggi terbaik di kotanya Rina tamat sekolah hingga sekolah dasar namun karena tingginya biaya sekolah dan transportasi Rina tidak bisa melanjutkan sekolah ia terpaksa tinggal di rumah dan membantu mencari nafkah untuk keluarganya setelah lulus sekolah Rini berhasil menjadi akuntan dengan gaji yang tinggi sedangkan Rina yang hanya lulus SMA mau sekolah dasar harus ikhlas dengan pekerjaannya sekarang sebagai pedagang dengan penghasilan yang kecil tidak pasti serta perlindungan yang minim dari kisah Rini dan Rina yang menggambarkan kondisi kontradiktif inilah yang dinamakan ketimpangan sosial ketimpangan merupakan salah satu bentuk permasalahan sosial yang sering kita jumpai di sekitar kita ketimpangan diartikan sebagai ketidakseimbangan perbedaan atau jurang pemisah ketimpangan Ketimpangan sosial merupakan ketidaksamaan akses untuk mendapatkan kebutuhan primer seperti pendidikan, kesehatan, perumahan, pekerjaan, dan juga kebutuhan sekunder seperti sarana pengembangan usaha, sarana perjuangan hak asasi, dan sarana seluruh politik. Tentu dibalik terjadinya ketimpangan sosial ada faktor penyebabnya loh. Jika kamu perhatikan pada masalah kemiskinan menyebabkan rendahnya kualitas diri, di mana faktor ini adalah kelebihan.

ini merupakan faktor internal ketimpangan sosial. Sedangkan jika berupa birokrasi atau aturan hukum negara yang mengekang masyarakat dalam mengembangkan dirinya itulah yang disebabkan faktor eksternal yang mana dapat memicu adanya kemiskinan secara struktural. Tidak hanya faktor internal dan eksternal saja, ketimpangan sosial juga bisa terjadi karena beberapa kondisi diantaranya kondisi demografis, pendidikan, ekonomi kesehatan kemiskinan kurangnya lapangan pekerjaan perbedaan status sosial letak geografis dan sertifikasi sosial serta diskriminasi ternyata ketimpangan sosial itu banyak jenisnya ya apa saja ya Yuk kita simak bersama ketimpangan pendidikan masih sering terjadi di Indonesia seperti halnya terjadi pada kisah Rina dan Rini bangunan sekolah Rina tidak beratap dan tidak berlantai bahkan bangku sekolah pun sudah sedikit rapuh namun tidak memutuskan semangatnya Rina dalam mencari ilmu hal ini tidak terjadi pada sekolah Rini dimana fasilitas sarana dan prasarana sekolah yang berstandar internasional mendukung skill dan pengetahuan Rini di masa depan sejak Rina dalam kandungan ibu Rina tidak mendapatkan fasilitas kesehatan yang layak dan juga tidak mengonsumsi nutrisi yang sehat hal ini terjadi ketimpangan sosial di bidang kesehatan. Dimana ketika Rini dalam kandungan, ibunya selalu pergi ke klinik kesehatan untuk mengontrol kesehatan bayi dan juga rajin mengonsumsi nutrisi sehat. Suatu hari, kebutuhan hidup Rina sudah habis.

Dia memutuskan untuk pergi belanja di pasar dekat rumahnya. Berbeda halnya, pada Rini yang hidup di perkotaan, dia selalu hangout dan shopping bersama teman-temannya di mal. Ketimpangan yang terjadi antara antara Rini dan juga Rina tersebut merupakan ketimpangan pembangunan yang dipengaruhi oleh kebijakan pemerintah setiap weekend Rini bersama teman kerjanya meluangkan waktunya untuk menonton film bioskop di saat yang sama Rina lebih suka menonton kesenian ludruk yang diadakan di Balai Desa nah perbedaan itu termasuk ketimpangan antara budaya global dan budaya lokal dimana generasi muda sekarang lebih mengapresiasi budaya global kita sebagai generasi muda generasi cerdas berbudaya tidak boleh seperti itu ya kita harus selalu mencintai budaya Indonesia Oke sekarang kamu sudah tahu kan ketimpangan sosial itu apa semangat terus ya belajarnya sampai jumpa